Select Menu
Buah Unggul
Diberdayakan oleh Blogger.

Buleleng

Bali

Teknologi

Lifestyle

Nasional

Videos

» » » Kode Rahasia di Film Disney
«
Next
Posting Lebih Baru
»
Previous
Posting Lama

LokalZone - Sadarkah anda jika hampir di setiap film animasi yang yang dibuat oleh Disney dan Pixar selalu muncul kode A113.?  Seperti yang terlihat di sebuah adegan film Toy Story kombinasi huruf dan angka ini rupanya telah muncul di berbagai film animasi bertahun-tahun. 

Namun ternyata pesan yang seharusnya hanya diketahui oleh orang-orang yang seharusnya berkecimpung di dunia animasi itu terbongkar oleh seorang penggila film yang secara tidak sengaja melihat adanya pola yang sama di setiap film. 
Di film Monster’s University
Di film Cars
Di film Ratatouille
Nomer ruang pengadilan di film Up
Di kamera di Finding Nemo
Di kerdus di film A Bug’s Life
Di plat mobil di film Lilo & Stitch
Kode pada bumi yang terlantar di film Wall-E
Ternyata A113 merupakan nomer ruangan kelas di California Institute of Arts dimana para animator belajar menciptakan karya mereka. Ruangan ini digunakan di tahun pertama bagi mahasiswa desain grafis dan karakter animasi, disitulah banyak animator Pixar dan Disney (dan juga dari studio lain) diajarkan. Dengan menaruh A113 di sebuah film, para animator ini menyapa orang-orang lain. Coba deh kamu lain kali perhatikan film animasi buatan Pixar dan Disney, pasti kamu akan menemukannnya.


«
Next
Posting Lebih Baru
»
Previous
Posting Lama