Hari minggu tanggal 09 September 2012 sekitar pukul 23.30 wita, rumah yang ditempati oleh Khairul Abrori Saputro (23) dirusak oleh orang yang tidak dikenal. dalam keterangannya dia menyebutkan bahwa rumahnya dilempar dengan menggunakan batu sebanyak dua kali.
lemparang yang pertama memecahkan kaca jendela dan yang kedua mengenai kenderaan roda empat sehingga membuat mobil penyok dibagian depan kap.
Korban (Khairul Abrori Saputro) menurut perkiraannya mengalami kerugian sebesar Rp. 3.000.000,- (tiga juta rupiah) dan kasus ini telah dilaporkan ke Polres Buleleng untuk ditindak lanjuti.

Tagged with: pengerusakan